Skip to playerSkip to main contentSkip to footer
  • 2 days ago
Film terbaru garapan sutradara Garin Nugroho berjudul Nyanyi Sunyi Dalam Rantang, mengangkat soal kasus korupsi yang nyata di Indonesia.
Transcript
00:00Film terbaru karya sutradara Garin Nugroho berjudul Nyanyi Sunyi Dalam Ranta
00:11yang mengangkat isu krusial mengenai ketidakadilan di Indonesia
00:15diputar perdana di Indonesia di CGV Grand Indonesia Jakarta Jumat 9 Mei.
00:23Film yang merupakan hasil kerjasama antara strategi nasional pemberantasan korupsi
00:28serana SPK dengan proyek kerjasama Indonesia-Jerman dalam rangka pencegahan korupsi di sektor kehutanan ini
00:35terinspirasi dari empat kasus nyata di Indonesia yang menggambarkan rakyat kecil
00:41sebagai korban ketidakadilan akibat praktik kolusi.
00:46Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi KPK Setio Budianto mengatakan
00:51film tersebut menjadi renungan bersama bahwa perilaku korupsi tidak hanya merugikan negara
00:57namun juga merampas hak rakyat kecil dan menghapus akses keadilan bagi mereka.
01:05Saya melihat transkripnya luar biasa
01:10menggambarkan bagaimana suasana atau situasi bukan hanya dari sisi
01:16dilihat masalah penegakan hukum, kemudian dampaknya terhadap masyarakat.
01:23Ini yang perlu, harus dipahami oleh seluruh masyarakat
01:27bahwa dampak dari sebuah perilaku korupsi itu ternyata sangat berpengaruh
01:33terhadap kesejahteraan, kemakmuran, bahkan terhadap kedaulatan bangsa.
01:38Langkah-langkah penegakan hukum bukanlah langkah-langkah yang mudah
01:42tapi penuh masalah yang harus menjadi milik kita bersama.
01:46Pada kata ini bagaimana sebuah film menjadi sebuah pendidikan warga negara
01:51seugiannya harus kita bangun bersama di masa transisi
01:54di mana ruang komunikasi menjadi gaduh dan sering menjadi banal
01:59dan kehilangan fungsi untuk renungan
02:00maupun untuk partisipasi bagi penegakan hukum bersama.
02:05Dibintangi Dela Dartian, film Nyanyi Sunyi Dalam Rantang
02:09berkisah tentang Puspa, seorang pengacara yang gigih
02:13membela para korban ketidakadilan.
02:15Sebelumnya, film tersebut mendapat apresiasi pada pemutaran perdana
02:20di International Film Festival Rotterdam ke-54.
02:24Dari Jakarta, Suci Nurhaliza, Irfan Shah Nasution,
02:28Kantor Berita Antara, Muwartakan.

Recommended