• 4 jam yang lalu
JAKARTA, KOMPAS.TV - Menjelang Lebaran 2025, Stasiun Pasar Senen, Jakarta, mulai dipadati pemudik yang hendak pulang ke kampung halaman.

Sejak Sabtu (22/3) pagi, antrean calon penumpang terlihat di area keberangkatan, dengan tujuan favorit seperti Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Yogyakarta.

Kita akan memantau bagaimana situasi arus mudik di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, bersama Jurnalis KompasTV, Claudia Carla dan Juru kamera, Bodhiya Vimala.

#pasarsenen #jakarta #mudik #lebaran2025

Baca Juga Lengkap! Pantauan Arus Lalu Lintas di Banten-Bali, Pemudik Berangkat Lebih Awal di https://www.kompas.tv/nasional/582225/lengkap-pantauan-arus-lalu-lintas-di-banten-bali-pemudik-berangkat-lebih-awal

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/582227/pemudik-mulai-padati-pasar-senen-jelang-lebaran-ini-daerah-tujuan-favorit-wacana-kereta-tambahan

Dianjurkan