KOMPAS.TV - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, membuka peluang menambah pelatih lokal untuk memperkuat tim pelatih Timnas Indonesia.
Hal ini disampaikan Erick usai mendampingi Presiden Prabowo Subianto meresmikan renovasi dan pembangunan 17 stadion di Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/03/2025).
Erick menyebut, hingga kini belum ada rencana pasti soal penambahan pelatih.
Namun, PSSI tidak menutup kemungkinan merekrut pelatih dari kalangan lokal untuk meningkatkan kualitas skuad Garuda.
Langkah ini sekaligus bagian dari komitmen pemerintah dan PSSI dalam memajukan sepak bola nasional.
#pssi #pelatihlokal
Baca Juga Suara Bergetar Rieke Soroti Kasus Uang Ganti Rugi Tanah Mat Solar di Rapat DPR dan Dirut Jasa Marga di https://www.kompas.tv/nasional/581134/suara-bergetar-rieke-soroti-kasus-uang-ganti-rugi-tanah-mat-solar-di-rapat-dpr-dan-dirut-jasa-marga
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/581136/pssi-buka-peluang-tambah-pelatih-lokal-untuk-timnas-indonesia
Hal ini disampaikan Erick usai mendampingi Presiden Prabowo Subianto meresmikan renovasi dan pembangunan 17 stadion di Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/03/2025).
Erick menyebut, hingga kini belum ada rencana pasti soal penambahan pelatih.
Namun, PSSI tidak menutup kemungkinan merekrut pelatih dari kalangan lokal untuk meningkatkan kualitas skuad Garuda.
Langkah ini sekaligus bagian dari komitmen pemerintah dan PSSI dalam memajukan sepak bola nasional.
#pssi #pelatihlokal
Baca Juga Suara Bergetar Rieke Soroti Kasus Uang Ganti Rugi Tanah Mat Solar di Rapat DPR dan Dirut Jasa Marga di https://www.kompas.tv/nasional/581134/suara-bergetar-rieke-soroti-kasus-uang-ganti-rugi-tanah-mat-solar-di-rapat-dpr-dan-dirut-jasa-marga
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/olahraga/581136/pssi-buka-peluang-tambah-pelatih-lokal-untuk-timnas-indonesia
Kategori
🗞
Berita