KOMPAS.TV - Hari Minggu 19 April 2025, 8 daerah menyelenggarakan pemungutan suara ulang pasca putusan Mahkamah Konstitusi. Kabupaten Serang dan Kota Banjarbaru termasuk ke dalam daerah yang melakukan pemungutan suara ulang.
Kita akan memantau proses selanjutnya usai pelaksanaan pemungutan suara ulang di sejumlah lokasi. Ada Jurnalis Kompas TV Suherdi di Serang, Banten, serta Denisha Al Hafiza dan Juru Kamera Naufal di Banjarbaru, Kalimantan Selatan.
Baca Juga Angka Partisipasi Tinggi di PSU Pilkada Tasikmalaya, Begini Momen Petugas Gelar Rekapitulasi Suara di https://www.kompas.tv/nasional/588119/angka-partisipasi-tinggi-di-psu-pilkada-tasikmalaya-begini-momen-petugas-gelar-rekapitulasi-suara
#rekapitulasi #psu #pilkada #serang
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/588123/rekapitulasi-pemungutan-suara-ulang-pilkada-serang-dan-banjarbaru
Kita akan memantau proses selanjutnya usai pelaksanaan pemungutan suara ulang di sejumlah lokasi. Ada Jurnalis Kompas TV Suherdi di Serang, Banten, serta Denisha Al Hafiza dan Juru Kamera Naufal di Banjarbaru, Kalimantan Selatan.
Baca Juga Angka Partisipasi Tinggi di PSU Pilkada Tasikmalaya, Begini Momen Petugas Gelar Rekapitulasi Suara di https://www.kompas.tv/nasional/588119/angka-partisipasi-tinggi-di-psu-pilkada-tasikmalaya-begini-momen-petugas-gelar-rekapitulasi-suara
#rekapitulasi #psu #pilkada #serang
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/588123/rekapitulasi-pemungutan-suara-ulang-pilkada-serang-dan-banjarbaru
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Kita akan pantau proses selanjutnya usai pelaksanaan pemungutan suara ulang di sejumlah lokasi.
00:06Ada jurnalis Kompas TV Suherdi di Serang, Banten dan Denisa Al-Havisa
00:10serta Jurukamera Naufal di Banjarbaru, Kalimantan Selatan.
00:14Kita ke Serang terlebih dahulu.
00:16Suherdi, selamat siang.
00:17Proses apa yang selanjutnya dilakukan setelah pemungutan suara ulang berlangsung
00:21dan bagaimana tingkat partisipasi warga di sana?
00:23Ya, selamat siang, Kalimantan Saudara, bahwa saya melaporkan di salah satu tempat di kantor samatan Skandi ini
00:34untuk pasca pemungutan suara ulang berlangsung pada hari Sabtu kemarin
00:39yang antusias banget oleh warga Kabupaten Serang untuk memilih pemilik bupati yang terbaru.
00:47Namun, di saat pengurangan pengurusan suara, pasca pengurusan suara ulang ini
00:56jadi rata-rata tiap tamatan itu, atusias pemilik itu mencapai 60 persen untuk pengurusan di RTPS.
01:08Itu akibat dari warga yang belum tahu informasi dan salah satu dan itu liburan panjang di WKNB.
01:19Jadi, warga tidak untuk mendatangi di TPS untuk memilih setelah itu.
01:25Dan saat ini juga siap KPU akan memulai rekapitalasi hari Senin.
01:32Dan hari ini, siap budang-budang di keselamatan untuk kotak suara dijaga-jaga oleh pihak kepolisian
01:40agar tidak yang diinginkan oleh sisi luar.
01:45Dan ini pihak KPU juga akan memulai monitoring siap keselamatan apakah kondisi kotak suara terjaga atau tidak.
01:55Demikian, vale.
01:57Baik, dari Serang Banten kita langsung bergeser ke Banjar Baru, Kalimantan Selatan.
02:01Sudah ada jurnalis Kompas TV, Denisa Alhafizah dan juru kamera naufal Denisa.
02:06Bagaimana jalannya pemungutan suara ulang yang dimulai di tingkat kecamatan?
02:11Baik, selamat siang, Kalen dan Saudara.
02:14Saat ini kami berada di kecamatan Larga Saksin, Kepa Banjar Baru.
02:19Tempat berlangsungnya rapat pleno terbuka rekapsulasi hasil pemungutan suara ulang
02:25atau PSU Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bancar Baru.
02:29Proses rekapsulasi ini dimulai sejak pukul 10.30 kita
02:34dan dibuka langsung oleh kamar panasan krim di Miwah Yuni.
02:39Sama hadir juga Kapol Seklih Angang, Kompol Imam Suriana yang telah sambutannya
02:43mengimbau agar seluruh proses jalan aman dan lanjang.
02:48Saya juga berharap siapapun yang nantinya unggul nyala PSU ini
02:52dapat diterima oleh semua pihak dunia lapang gada.
02:58Rekapsulasi dilakukan terhadap 110 kotak suara di Ketamatan Landeng Kulim Banjar Baru
03:04yang menyakup empat pengurahan.
03:06Pada hasil pemungutan suara ulang yang digelar pada waktu kemarin.
03:12Seluruh kotak surat suara ini tersimpan di aula kantor Ketamatan
03:16dan proses penciptunan berlangsung di saat ini.
03:20Namun demikian proses ini ditampilkan selesai pada malam ini.
03:25Perlu diketahui juga sekolah dan saudara,
03:2730 menit sebelum tayangan ini berlangsung,
03:30kumpulan dari KPK Kalimantan Selamat juga mendatangi kantor Ketamatan Landasan Ulin.
03:35Kena tangan rombongan ini yang diketahui Andri Tenri Sompah ini
03:41untuk melakukan pemantauan dan memastikan rekapsulasi berjalan lancar.
03:47Jika nantinya sudah rampung, logisi kotak suara akan dikembalikan
03:50ke gudang penyimpanan KPU Kota Banjar Baru.
03:54KPU Kalimantan Selatan juga telah menjadwalkan rapat pleno
03:57penetapan hasil singkat kota pada selasa 22 April mendatang.
04:03Demikian Salen, kembali ke studio.
04:04Baik, rekapitulasi berjenjang masih terus dilakukan hari ini di tingkat kecamatan,
04:09baik itu di Banjar Baru ataupun di Kota Serang akan ditargetkan selesai
04:12dan nanti lanjut hari selasa di tingkat kota.
04:15Terima kasih rekan-rekan.
04:16Sebelumnya ada Denisa dari Banjar Baru, Kalimantan Selatan
04:20dan juga Suherdi dari Serang, Banten.
04:22Terima kasih.