LAMPUNG, KOMPAS.TV - Provinsi Lampung tahun ini mendapatkan kuota keberangkatan haji sebanyak 7.050 jamaah. Jumlah itu terdiri dari 6.627 jamaah regular, 353 jemaah lanjut usia (lansia) dan 70 petugas haji daerah.
Baca Juga Demo! Massa Aksi Minta Polisi Usut Konflik Univ. Malayahati di https://www.kompas.tv/regional/586940/demo-massa-aksi-minta-polisi-usut-konflik-univ-malayahati
Setidaknya hingga tahap kedua sudah 7.072 calon jamaah haji termasuk peserta cadangan yang melunasi biaya perjalanan ibadah haji. Jumlah ini melebihi kuota keberangkatan yang sudah ditentukan untuk Provinsi Lampung.
Pelaksana Tugas (PLT) Kakanwil Kemenag Lampung Erwinto menjelaskan pada jadwal pelunasan tahap II pihaknya memang memberikan kesempatan untuk jamaah cadangan melakukan pelunasan. Namun bagi jamaah yang gagal bayar di tahap 1 juga berhak melakukan pelunasan.
Calon jamaah haji ini secara bertahap dijadwalkan akan masuk ke asrama haji pada 01 Mei dan akan berangkat ke tanah suci pada tanggal 02 Mei 2025.
Para calon jamaah haji diimbau untuk bisa benar-benar mempersiapkan diri baik secara kondisi fisik dan kesehatan serta memperhatikan barang bawaan yang diperlukan.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/587184/7-050-calon-jamaah-haji-lampung-siap-berangkat-ke-tanah-suci
Baca Juga Demo! Massa Aksi Minta Polisi Usut Konflik Univ. Malayahati di https://www.kompas.tv/regional/586940/demo-massa-aksi-minta-polisi-usut-konflik-univ-malayahati
Setidaknya hingga tahap kedua sudah 7.072 calon jamaah haji termasuk peserta cadangan yang melunasi biaya perjalanan ibadah haji. Jumlah ini melebihi kuota keberangkatan yang sudah ditentukan untuk Provinsi Lampung.
Pelaksana Tugas (PLT) Kakanwil Kemenag Lampung Erwinto menjelaskan pada jadwal pelunasan tahap II pihaknya memang memberikan kesempatan untuk jamaah cadangan melakukan pelunasan. Namun bagi jamaah yang gagal bayar di tahap 1 juga berhak melakukan pelunasan.
Calon jamaah haji ini secara bertahap dijadwalkan akan masuk ke asrama haji pada 01 Mei dan akan berangkat ke tanah suci pada tanggal 02 Mei 2025.
Para calon jamaah haji diimbau untuk bisa benar-benar mempersiapkan diri baik secara kondisi fisik dan kesehatan serta memperhatikan barang bawaan yang diperlukan.
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/587184/7-050-calon-jamaah-haji-lampung-siap-berangkat-ke-tanah-suci
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Atau keluar lagi ketempat gimana harus ingat?
00:05Provinsi Lampung tahun ini mendapatkan kuota keberangkatan haji sebanyak 7.050 jemaah.
00:12Jumlah itu terdiri dari 6.627 jemaah reguler, 353 jemaah lanjut usia atau lansia, dan 70 petugas haji daerah.
00:22Setidaknya hingga tahap kedua, sudah 7.072 calon jemaah haji termasuk peserta cadangan yang melunasi biaya perjalanan ibadah haji.
00:34Jumlah ini melebihi kuota keberangkatan yang sudah ditentukan untuk Provinsi Lampung.
00:40Pelaksana tugas Kakan Wil Kemenak Lampung, Erwinto menjelaskan, pada jadwal pelunasan tahap dua, pihaknya memang memberikan kesempatan untuk jemaah cadangan melakukan pelunasan.
00:50Namun bagi jemaah yang gagal bayar di tahap satu, juga berhak melakukan pelunasan.
00:58Dari 7.050 jemaah ini sudah melunasi sejumlah 7.072, jadi sudah lebih.
01:10Ini karena tahap dua itu kan ada cadangan, ternyata mereka sudah melunasi juga,
01:18sehingga untuk sampai saat ini, sampai 9, kita sudah aman, artinya kita sudah semuanya melunasi.
01:25Calon jemaah haji ini secara bertahap dijadwalkan akan masuk ke asrama haji pada 1 Mei,
01:34dan akan diberangkatkan ke Tanah Suci pada tanggal 2 Mei 2025.
01:39Para calon jemaah haji diimbau untuk bisa benar-benar mempersiapkan diri,
01:43baik secara kondisi fisik dan kesehatan, serta memperhatikan barang bawaan yang diperlukan.
01:56Terima kasih.
01:57Terima kasih.