SUKOHARJO, KOMPAS.TV - Kurator kepailitan PT Sritex menyebut dalam waktu dua minggu ke depan, pabrik Sritex belum tentu kembali beroperasi.
Meski kini ada tiga investor yang akan menyewa alat berat Sritex menurut kurator hal tersebut tidak serta-merta menjadikan pabrik bisa beroperasional lagi.
Keputusannya bergantung pada proses penilaian yang dilakukan kantor jasa penilai publik.
Selain itu, Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Jateng mengingatkan agar pemerintah tidak menjanjikan hal yang masih diragukan kepada publik.
Baca Juga Tim Kurator Jawab soal Kepastian Waktu Pembayaran THR: Financial Sritex Saat Ini Tak Mampu Bayar di https://www.kompas.tv/nasional/578517/tim-kurator-jawab-soal-kepastian-waktu-pembayaran-thr-financial-sritex-saat-ini-tak-mampu-bayar
#sritex #kuratorsritex #investorsritex
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/578545/klarifikasi-kabar-sritex-beroperasi-lagi-dalam-2-minggu-tim-kurator-tergantung-penyewa
Meski kini ada tiga investor yang akan menyewa alat berat Sritex menurut kurator hal tersebut tidak serta-merta menjadikan pabrik bisa beroperasional lagi.
Keputusannya bergantung pada proses penilaian yang dilakukan kantor jasa penilai publik.
Selain itu, Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Jateng mengingatkan agar pemerintah tidak menjanjikan hal yang masih diragukan kepada publik.
Baca Juga Tim Kurator Jawab soal Kepastian Waktu Pembayaran THR: Financial Sritex Saat Ini Tak Mampu Bayar di https://www.kompas.tv/nasional/578517/tim-kurator-jawab-soal-kepastian-waktu-pembayaran-thr-financial-sritex-saat-ini-tak-mampu-bayar
#sritex #kuratorsritex #investorsritex
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/578545/klarifikasi-kabar-sritex-beroperasi-lagi-dalam-2-minggu-tim-kurator-tergantung-penyewa
Kategori
🗞
Berita