KALTIM, KOMPAS.TV - Seorang pria yang berprofesi sebagai badut ditemukan tewas di Sungai Mahakam, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Korban tenggelam saat hendak mengambil topeng badut miliknya yang terjatuh di sungai.
Jenazah korban ditemukan tak jauh dari lokasi kejadian pada Minggu (13/4/2025) dini hari.
Menurut saksi, korban sebelumnya berenang mengambil topeng miliknya yang jatuh ke sungai. Namun, nahas, akibat arus sungai yang deras, korban terseret dan tenggelam.
Setelah empat jam melakukan penyisiran di lokasi, korban berhasil ditemukan tim gabungan. Jasad korban lalu dievakuasi dan dibawa ke RSUD A.M. Parikesit.
Baca Juga 16 Pelajar Terseret Ombak Pantai Tiku Agam, 3 Meninggal Dunia di https://www.kompas.tv/regional/586648/16-pelajar-terseret-ombak-pantai-tiku-agam-3-meninggal-dunia
#tenggelam #badut #sungaimahakam
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586650/terseret-arus-sungai-mahakam-pria-tewas-tenggelam-saat-mengambil-topeng-badut
Jenazah korban ditemukan tak jauh dari lokasi kejadian pada Minggu (13/4/2025) dini hari.
Menurut saksi, korban sebelumnya berenang mengambil topeng miliknya yang jatuh ke sungai. Namun, nahas, akibat arus sungai yang deras, korban terseret dan tenggelam.
Setelah empat jam melakukan penyisiran di lokasi, korban berhasil ditemukan tim gabungan. Jasad korban lalu dievakuasi dan dibawa ke RSUD A.M. Parikesit.
Baca Juga 16 Pelajar Terseret Ombak Pantai Tiku Agam, 3 Meninggal Dunia di https://www.kompas.tv/regional/586648/16-pelajar-terseret-ombak-pantai-tiku-agam-3-meninggal-dunia
#tenggelam #badut #sungaimahakam
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/regional/586650/terseret-arus-sungai-mahakam-pria-tewas-tenggelam-saat-mengambil-topeng-badut
Kategori
🗞
BeritaTranskrip
00:00Kembali ke sorotan lain saudara, seorang pria yang berprofesi sebagai badut ditemukan tewas di sungai Mahakam Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.
00:08Korban tenggelam saat hendak mengambil topeng badut miliknya yang terjatuh di sungai.
00:20Genazah korban ditemukan tak jauh dari lokasi kejadian pada minggu dini hari.
00:24Menurut saksi, korban sebelumnya berenang mengambil topeng miliknya yang jatuh ke sungai.
00:28Namun naas, akibat arus sungai yang deras, korban terseret dan tenggelam.
00:34Setelah 4 jam melakukan penyisiran di lokasi, korban berhasil ditemukan tim gabungan.
00:39Jaset korban lalu dievakuasi dan dibawa ke RSUD AM Parik, Kesit.
00:51Infonya, dia mengambil topeng kepala badut yang jatuh, dia turun, dia mengambil, dapat, terus dia kasihkan sama temannya.
00:58Nah setelah itu diserahkan ke temannya, dia nggak bisa menyelamatkan dirinya gitu loh.
01:05Karena memang kan harus lagi deras, makam lagi pasang tinggi ini.